menulis huruf lontara di HP

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh.

Bagaimana kabar sahabat blogger?

Mudah- mudahan semua dalam keadaan sehat walafiat. Aamiin

Nah. Kali ini mimin ingin berbagi tips tentang cara menulis huruf lontara pada hp. Dan sebelumnya mimin juga pernah berbagi tips cara mengetik huruf  lontara pada laptop. 

Ulasan ini mimin buat, barangkali aja ada sahabat blogger yang butuh menulis lontara, entah sebagai guru mulok, komunitas maupun tujuan baik lainnya.

Untuk lebih singkatnya silahkan sahabat bloger simak tips berikut tentang cara menulis huruf lontara pada hp;

1. Instal aplikasi Gboard pada hp sobat blogger , caranya :

    * Buka playstore 

    * Cari "Gboard"

    * Unduh dan instal

    * Setelah instal selesai, silahkan klik "buka


    * Pilih bahasa

  * 

  * Tambahkan keyboard


  * Pilih "Bugis(lontara)"
  * Klik " selesai"

2. Buka pengaturan pada hp
  * Pilih " bahasa dan masukan"
  

  *  Aktifkan Gboard

3. Aplikasi siap di gunakan ..
   * Silahkan buka WA atau dokumen lain yang akan menggunakan huruf lontara 


  * Klik ikon bola dunia sampai huruf di keyboard berubah menjadi huruf lontara


  * Silahkan sobat mengetik sesuai kebutuhan ๐Ÿ‘๐Ÿ‘

Demikianlah sedikit tips dari mimin, jika ada saran , masukan mohon di kirim di kolom komentar๐Ÿ™๐Ÿ™




























Comments

Popular posts from this blog

Mengetik bahasa bugis ( lontara ) dengan mudah

Tombol rahasia pada laptop

LEMBAR KERJA MICROSOFT WORD